KIBM adalah klinik Immunoterapi dan Regeneratif di Cibubur. Menangani berbagai masalah kekebalan tubuh seperti kanker, parkinson, diabetes, obesitas, Autism dan untuk kebutuhan estetika.

Menyelenggarakan pelayanan Khusus ABK (Anak Berkebutuhan Khusus) seperti Autistic, Hyper Aktif, Down Syndrome, dll.

Menganangani penyakit Autoimune, Penyakit Degeneratif dan Wellness

Biomedical Treatment adalah treatment dengan pendekatan orthomolecular pada gangguan metabolik dan immunology.

Menitik beratkan pada perbaikan fungsi sel secara biologi.

• Wawancara dan riwayat kesehatan

• Pengamatan umum dan pengukuran tanda – tanda vital

• Evaluasi diagnostik

• Interpretasi temuan klinis

• Diagnostik.

Medical checkup, Information, Konsultasi Autism, Konsultasi Biomedical Treatment, Konsultasi Gizi dan Nutrisi, Konsultasi Keselamatan Kerja, Rehabilitasi Medis, Pemeriksaaan Laboratorium, Pharmacist KIBM.

Kami menggunakan pendekatan Biomedical Treatment. Walaupun demikian, tidak semua kasus harus ditangani dengan metode tersebut. Namun pendekatan yang dilakukan kurang lebih sama.

Biomedical treatment dapat digunakan oleh seseorang yang mengalami penyakit auto immune (kekebalan tubuh), orang – orang yang terkena infeksi virus,jamur dan bakteri.

KIBM menyelenggarakan konsultasi biomedical treatment untuk penyandang: Diabetes, Alzheimer / pikun, parkinson, Rheumatoid athritis, Multiple sclerosis, Lupus, Kanker, Gangguan tyroid, Allergi, Seliaka penyakit Anti-transglutaminase, Psoriasis (II Psorias Arthritis), Skleroderma, Penyakit paru obstruktif kronis anti-elastin Crohns, Penyakit (salah satu dari dua jenis penyakit usus inflamasi idiopatik “IBD”), Nefropati IgA, Thrombocytopenic idiopatik purpura Myasthenia gravis, Neuromyotonia, Pemphigus vulgaris, Polymyositis, Sirosis bilier primer Anti-p62, Anti-sp100, Anti-mitokondria (M2), Gas gangrene, Meningitis karena infeksi, Radang dinding lambung, Karsinoma, Sarkoma, Melanoma timbul dari melanosit, Mesotelioma pada pleura atau perikardium, dll